Kegiatan Posyandu Balita Desa Besuki
02 September 2019 18:45:26 WIB
BESUKI,02/09/19 Sebuah kegiatan untuk mendorong kepedulian anak muda di bidang kesehatan diadakan pada tanggal 02 september 2019 tepatnya di Posyandu dusun Sanggar Posyandu Balai Desa Besuki merupakan kegiatan positif yang bekerjasama dengan FAD (Forum Anak Desa), beberapa dari PIK-R Desa. Kegiatan tersebut dibentuk untuk memantau kesehatan dan memberikan informasi kesehatan bagi balita dan ibu hamil, serta meningkatkan kapasitas dan partisipasi remaja Desa Besuki dalam pemberdayaan remaja.
Adapun pelaksanaan Posyandu Remaja diadakan sebanyak satu kali dalam sebulan. Adapun Posyandu ini dilaksanakan berdasarkan prinsip dari remaja, balita, ibu hamil, dan lansia dari kader Dalam pelaksanaannya, Kader yang bertanggung jawab dalam pelaksanaan Posyandu balita tersebut. Selain memberikan pelayanan kesehatan, Posyandu balita ini juga memberikan, memantau kesehatan serta mencegah Stunting bagi Balita.
Pelaksanaan Posyandu balita Desa Besuki ini juga dihadiri oleh Ibu ketua penggerak Tim PKK Desa Besuki dan Bidan Desa, mengharapkan bahwa posyandu Balita bisa berjalan dengan konsisten dan dapat terus menjalin komunikasi yang baik agar posyandu Balita tersebut selanjutnya bisa terlaksana dengan baik di Desa Besuki.
"MASS_PEWE"
Komentar atas Kegiatan Posyandu Balita Desa Besuki
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2022
- INFOGRAFIS APBDes TAHUN ANGGARAN 2023
- Penyaluran BLT-DD Bulan September 2022
- Sosialisasi Desa Bersinar, Bahaya Penyalahgunaan Narkoba!
- Penyambutan dan Penerimaan KKN dari UIN Tulungagung
- Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2021
- INFOGRAFIS APBDes TAHUN ANGGARAN 2022