SMPN 2 Panggul Bantu Air Bersih di Desa Besuki
Tim SID Desa Besuki 05 Oktober 2019 18:26:25 WIB
Besuki - Jum'at(04/10/2019) SMPN 2 Panggul mendistribusikan air bersih kepada warga masyarakat Desa Besuki Kecamatan Panggul Kabupaten Trenggalek. Kegiatan ini dilakukan untuk membantu masyarakat sedang kekurangan air besih dikarenakan kemarau bekepanjangan yang melanda beberapa Desa di Kabupaten Trenggalek salah satunya adalah Desa Besuki, yang sudah kesulitan air bersih setidaknya sudah berlangsung 6 bulan terakir.
Apa yang dilakukan SMPN 2 Panggul ini sontak mendapatkan respon positif dari masyarakat Desa Besuki yang dengan berbondong-bondong, mereka membawa ember, galon air mineral dan jurigen untuk mendapatkan air bersih tersebut.
Salah satu warga Desa Besuki, Mujilah mendukung kegiatan seperti ini karena sangat membantu kebutuhan air bersih untuk sehari hari. “kagem SMPN 2 Panggul kulo aturaken sembah nuwun sanget sampun di bantu tuyo, damel masak sakbendinten kalih damel adus. (untuk SMPN 2 Panggul terimaksih telah membantu air bersih, untuk masak sehari hari dan untuk mandi)” pungkasnya.
“a.b.y.d.”
Komentar atas SMPN 2 Panggul Bantu Air Bersih di Desa Besuki
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2022
- INFOGRAFIS APBDes TAHUN ANGGARAN 2023
- Penyaluran BLT-DD Bulan September 2022
- Sosialisasi Desa Bersinar, Bahaya Penyalahgunaan Narkoba!
- Penyambutan dan Penerimaan KKN dari UIN Tulungagung
- Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2021
- INFOGRAFIS APBDes TAHUN ANGGARAN 2022